Mengelola pengembangan productuntuk memastikan terciptanya perkembangan pangsa pasar perusahaan secara menyeluruh
Mengembangkan strategi product untuk memastikan penyusunan penawaran solusi bisnis yang sesuai dengan kebutuhan dan strategi bisnis customer
Melakukan koordinasi, konsolidasi dan rekonsiliasi dengan semua pihak terkait dalam rangka penyusunan proposal solusi bisnis yang efektif (termasuk perhitungan cost) untuk memastikan project bisa dimenangkan.
Mengidentifikasikan dan mengembangkan pipeline sesuai dengan strategi account yang telah dibuat untuk memastikan pencapaian target penjualan.
Melakukan koordinasi penyusunan dan finalisasi kesepakatan bisnis dengan semua pihak terkait untuk memastikan terciptanya kesepakatan bisnis yang terlindungi serta sesuai dengan peraturan dan ketentuan yang berlaku.
Persyaratan:
Pengalaman minimal 3-5 tahun bekerja di bidang presales