Company overview
RUN System didirikan pada tahun 2010, yang sejak tahun 2013 mengkhususkan diri dalam menyediakan solusi perangkat lunak ERP untuk bisnis skala menengah hingga besar di Industri Manufaktur, Distribusi dan Perdagangan, dan Layanan.
Pada tahun 2014, RUN System memiliki badan hukum perseroan terbatas bernama PT. Global Sukses Solusi agar dapat lebih maksimal menawarkan solusi ERP keseluruh sektor, baik swasta maupun BUMN.
Pada tahun 2014 pula,