Sebagai Software Engineer, Anda akan berpartisipasi dalam proses pembangunan aplikasi berbasis Generative AI yang sedang dibangun di dalam perusahaan Codevergence.com.
Membuat atau memodifikasi program yang sudah ada.
Mempelajari aplikasi yang sudah ada.
Memberikan arahan teknis agar aplikasi bisa bekerja sesuai obyektif perusahaan.
Memberikan ide-ide teknis agar aplikasi bisa lebih baik.
Melaksanakan technical assignment yang diamanatkan oleh perusahaan.
Explorasi dan mempelajari teknologi yang dibutuhkan perusahaan.
Mempelajari Generative AI.
Integritas dalam bekerja, fokus pada pekerjaan dan tidak menggunakan waktu bekerja untuk hal/keperluan lain. Tidak keberatan jika perusahaan memonitor aktivitas komputernya.
Komunikasi yang baik, bisa online selama jam kerja dan menjawab komunikasi dalam waktu yang reasonable.
Memberikan yang terbaik dalam pekerjaannya, dan punya pride terhadap hasil kerjanya.
Ingin selalu belajar dan menjadi yang terbaik di bidangnya.
Bersedia mensinkronkan diri dengan visi dan kebutuhan perusahaan.
Gigih dan tidak mudah menyerah, karena manajemen akan mem-push para engineer untuk menjadi engineer yang highly skillful dan punya etos kerja yang baik.
A plus if you have certification from Dicoding.
Ruby dan Ruby on Rails.
Vue.js (optional, mesti bisa belajar cepat).
Python (optional, mesti bisa belajar dengan cepat).